Rank Alexa
Review mengenai sebuah situs mengenai banyaknya pengunjung,
status situs global dan lokal, link masuk, dan lainnya. Rank Alexa fitur yang
disediakan oleh Alexa Internet, Inc anak perusahaan Amazon.com yang berkator
pusat di California didirikan pada tahun 1996 oleh Brewster Kahle dan Bruce
Gilliat.
Page Rank
Page Rank adalah sebuah algoritma yang telah dipatenkan yang
berfungsi menentukan situs web mana yang lebih penting/populer. Page Rank
merupakan salah satu fitur utama mesin pecari Google dan diciptakan oleh
pendirinya, Larry Page dan Sergey Brin.
Untuk melihat berapa SEO Rank Score, Rank Alexa, dan page
rank situs yang bersangkutan bisa dilihat situs berikut ini :
·
http://www.statscrop.com/tools/
·
http://chkme.com/page-seo-tools
Alhamdulillah Rank Alexa Blog Saling Indonesia sudah di
bawah 1.000.000 dunia, semoga saja bisa menginspirasi memperbaiki blog supaya
lebih kecil lagi.
Alhamdulillah, Page View Blog Saling Indonesia sudah mencapai di atas 30.000.
No comments:
Post a Comment
Mohon Perhatiannya yang ingin berkomentar :
1. Berkomentarlah yang baik dan sopan
2. Tidak dianjurkan meletakan link hidup
3. Disarankan berkomentar sesuai postingan
4. Mohon bershabar apabila komentar belum admin balas
5. Dianjurkan berkomentar menggunakan alamat Url untuk Backlink