Space Iklan

Monday, June 10, 2013

Pengalaman Belajar Ngeblog di Blog



Selamat malam pengunjung blog sederhana Saling Indinesia, kali ini saya ingin berbagi pengalaman seputar blog, sebagai silaturrahmi saya mengucapkan banyak terima kasih sudah menyempatkan berkunjung ke blog sederhana ini, inilah pengalaman atau bisa dibilang fakta seputar blog berikut ini :

#Yang mau belajar ngeblog bisa langsung mengunjungi blog-blog yang banyak sekali di dunia maya baik blog lokal maupun luar negeri.

#Seperti yang saya alami ini, pengetahuan tentang blog masih klik sana klik sini diberbagai blog yang bertebaran di dunia maya.

#Kalau kita ingin membuat tips berikut ini langsung saja pergi ke search engine dan mengetikan apa yang dibutuhkan.

#Banyak tips-tips yang bisa diperoleh di seputar blog, silakan memilih mana yang disukai.

#Muter-muter bikin kepala muter dan mata perih ketika awal-awalnya mulai ngeblog.

#Sebaiknya jangan terlalu berambisi yang berlebihan untuk menghindari terganggunya kerjaan utama.

#Blog selalu ditenggok setiap hari atau dua hari sekali, untuk melihat perkembangan blog.

#Jangan lupa sediakan makanan ringan dan sediakan minuman secukupnya.

#Jangan ngeblog terlalu larut malam, biasakan tidur yang cukup untuk menjaga kesehatan.

#Sekali-kali berhenti ngeblog setiap satu jam sekali, agar mata tidak terlau lelah memandang terus komputer.

#Jangan lupa beribadah tepat waktu dan makan tepat waktu.

#Lakukan jalan-jalan keluar rumah untuk mencari inspirasi untuk membuat postingan.

#Jadwalkan waktu-waktu ngeblog secara teratur.

#Rutin membuat postingan apa saja yang original (asli) di sekitar kita baik yang ada dilingkungan kita bekerja, lingkungan rumah, dan sebagainya.

#Jangan heran apabila ada postingan yang dianggap biasa, ternyata banyak yang mengunjungi di blog.

#Jangan heran juga apabila kita sudah cape-cape membuat postingan akan tetapi sepi pengujung.

#Tanamkan di diri kita rasa shabar dan jauhkan rasa putus asa.

#Targetkan blog pembanding untuk melihat perkembangan blog.

#Jangan lupa banyak-banyak bersilaturrahmi dengan blog orang lain, untuk memperbanyak teman, kunjungan balik, inspirasi membuat postingan.

#Dan banyak lagi pengalaman sebenarnya dalam dunia blog, ambil sisi positifnya, dan ambil hikmahnya untuk menambah wawasan diri kita.

Sekian, terima kasih Anda sudah berkunjung ke blog sederhana ini, mudah-mudahan bisa bermanfaat.

Halaman ini terakhir diubah 22-11-2013 ( 6 view)

No comments:

Post a Comment

Mohon Perhatiannya yang ingin berkomentar :

1. Berkomentarlah yang baik dan sopan
2. Tidak dianjurkan meletakan link hidup
3. Disarankan berkomentar sesuai postingan
4. Mohon bershabar apabila komentar belum admin balas
5. Dianjurkan berkomentar menggunakan alamat Url untuk Backlink